Mengingat kondisi pandemi saat ini, maka acara diskusi bedah buku yang berjudul "Menggurat yang Silam Menyurat yang Menjelang" tersebut akan diselenggarakan secara Online melalui Grup Whatsapp yang di moderatori oleh Sutrasno (mahasiswa aktif AFI).
Kepada para Sahabat AFI dimanapun berada, pastikan diri anda untuk tidak melewati kesempatan ini, dan segera menghubungi narahubung yang tertulis pada gambar diatas. Semoga dapat menjadi inspirasi dan mengambil manfaat sebanyak-banyaknya. []
Sosialisasi Program Studi Aqidah dan Filsafat Islam di Pondok Pesantren Miftahul Ulum, Karanganyar
2 bulan yang lalu - Umum